SOAL DAN KUNCI JAWABAN CC kewarganegaraan bertema SDGs dan Revolusi Industri 4.0
1. Sebutkan 4 pilar kebangsaan yang
digagas oleh mantan Ketua MPR Taufik Kiemas? (Pancasila, UUD 1945, Negara
Kesatuan Republik Indonesia, Bhinneka Tunggal Ika)
2. Dalam pemilu ada istilah LUBER
JURDIL, Apa kepanjangan dari LUBER JURDIL? (Langsung Umum Bebas Rahasia Jujur dan Adil)
3. Persatuan Indonesia dalam sila ke-3
dilambangkan dalam bentuk? (pohon beringin)
4. Bulu pada Burung Garuda Pancasila
memiliki makna tanggal dan tahun kemerdekaan republic Indonesia, jelaskan
jumlah bulu tiap bagian dari Burung Garuda? (17 = bulu pada masing2 sayap, 8
= bulu ekor, 19 = bulu pangkal ekor, 45 = bulu pada leher)
5. Apa nama kendaraan tempur buatan
Indonesia yang diambil dari nama
hewan khas pulau Sulawesi? (Anoa)
6. Dalam uang koin 200 rupiah seri tahun
2003, terdapat gambar hewan. Hewan apakah itu? (Jalak Bali)
7. Kapan terjadinya gempa bumi dan
tsunami di Aceh yang mendorong terciptanya peramaian di Aceh melalui konvensi
Helsinki? (b. 26 Desember 2004)
a.
24
desember 2004
b.
26
desember 2004
c.
28
desember 2004
d.
30
desember 2004
8. Kapan inggris resmi keluar dari ke
anggotaan Uni Eropa, yang dikenal dengan Brexit? (a. 29 Maret 2017)
a.
29
Maret 2017
b.
27
Mei 2017
c.
23
Juni 2016
d.
3
Januari 2016
9. Nuklir sebagai salah satu energy
alternative, memiliki dampak resiko yang besar. Salah satunya peristiwa ledakan
reactor Chernobyl. Dimanakah peritiwa itu terjadi? (Uni Soviyet)
10. Usia tidak membatasi seseorang untuk
mengabdi pada bangsanya. Terbukti di Negara Jiran, seorang perdana menteri
berusia 92 tahun terpilih untuk memimpin negaranya kembali. Siapakah orang yang
dimaksud? (Mahathir Mohamad)
11. Bos Amazone yang dinobatkan sebagai
orang terkaya di dunia tahun 2019 menurut majalah Forbes bernama? (Jeff
Bezos)
12. Olimpiade musim Panas 2020 akan
diselenggarakan di kota? (Tokyo)
13. FIFA World Cup 2022 diselenggarakan
di negara? (Qatar)
14. I am big, I have four Legs, I have
ivory and trunk. Who am I? (elephant)
15. A place Where you can buy a flower is
called? (Florist)
16. I work in a hospital, my uniform is
white and I help a doctor, Who am I? (Nurse)
17. I have ring, I am a Planet, my
potition after Saturnus, Who am I? (Uranus)
18. What is the past form of the verb
GIVE? (GAVE)
19. What is the past form of the verb
BUY? (BOUGHT)
20. Twenty five plus seventy five equals?
(one hundred)
21. What do people usually do when they
are hungry? (Eat)
22. What do you call to your uncle’s
children? (Cousins)
23. Tahun yang mengalami penambahan satu
hari dengan tujuan untuk menyesuaikan penanggalan yang dilakukan setiap 4 tahun
sekali disebut tahun? (Tahun Kabisat)
24. Pada budaya masyarakat Jawa, dikenal
hari pasaran, sebutkan hari pasaran tersebut? (Pon, Pahing, Legi, Kliwon, Wage)
25. Kalender Hijriyah salah satu jenis
kalender lunar. Dengan menggunakan siklus sinodik bulan, bilangan dalam
setahunnya 12 bulan dikali 29.53 hari. Maka ada berapakah hari dalam setahun? (354,36
hari)
26. Komponen mesin pembakaran yang
ujungnya terdapat electrode berfungsi
memberikan percikan pada mesin disebut? (busi)
27. Saluran transmisi atau sejenis kabel
yang terbuat dari kaca atau plastic yang sangat halus dan lebih kecil dari
sehelai rambut digunakan untuk mentransmisikan sinyal cahaya dari suatu tempat
ke tempat lain disebut? (serat optik)
28. Perangkat lunak computer yang
bertujuan merusak system computer disebut? (malware)
29. Kejahatan dengan computer atau
jaringan computer menjadi alat, sasaran atau kejahatan tempat terjadinya
kejahatan disebut? (cybercrime)
30. Nepenthes merupakan
tumbuhan karnivora yang dikenal di Indonesia sebagai tumbuhan? (Kantong
Semar)
31. Ikan Sapu – sapu banyak ditemui di
perairan Indonesia merupakan ikan asli Benua Amerika Selatan. Keberadaan ikan
ini menyingkirkan ikan spesies asli dan merusak ekosistem perairan. Termasuk
spesies apakah ikan sapu – sapu jika dapat mengkolonisasi habitat secara
massif? (Spesies invasif)
32. Organ tubuh yang berfungsi sebagai pembuang
racun di dalam tubuh adalah? (Hati)
33. H5N1 merupakan nama lain dari virus? (flu
burung)
34. Kepanjangan dari HIV adalah? (Human
Immunodeficiency Virus)
35. TBC, malaria, dan demam berdarah
merupakan penyakit yang umum terjadi di iklim? (Tropis)
36. Efek rumah kaca memicu naiknya suhu
rata – rata atmosfer, laut, dan daratan bumi, yang dikenal sebagai? (Global Warming)
37. Budaya hidup bersih dengan cara
menyediakan sarana dan pelayanan pembuangan limbah kotoran manusia agar
terpeliharanya kondisi higienis melalui pengelolaan sampah dan limbah cair
disebut? (Sanitasi)
38. Kondisi dimana muncul
ketidakseimbangan social ataupun ketimpangan social didalam masyarakat sehingga
membuat perbedaan yang sangat mencolok merupakan pengertian dari? (kesenjangan
sosial)
39. Sebutkan 5R dalam budaya kerja di
Indonesia? (Ringkas, Rapi, Resik, Rawat, Rajin)
40. Menurut prediksi PwC ranking ekonomi
Indonesia tahun 2030 adalah? (5)
41. Batas dari kemiskinan ekstrem menurut
Bank Dunia adalah? (b. 1.25 US$)
a.
1
US$
b.
1.25
US$
c.
1.5
US$
d.
2
US$
42. Kenaikan harga barang secara umum dan
terus menerus dalam jangka waktu tertentu disebut? (inflasi)
43. Kepanjangan dari IHSG adalah? (Indeks
Harga Saham Gabungan)
44. Unicorn adalah gelar yang diberikan
pada perusahaan startup swasta yang memiliki nilai valuasi lebih dari 1 miliar
dollar. Sebutkan 4 perusahaan startup unicorn asal Indonesia? (Bukalapak,
Traveloka, Gojek, Tokopedia)
45. Membuat kebijakan moneter merupakan
wewenang dari bank? (Sentral)
46. Apa nama Mata uang dari Negara China? (Renminbi)
47. Bangkrutnya perusahaaan ritel akibat dari
dampak revolusi industry 4.0 dengan muncul banyaknya perusahaan dibidang? (e-commerce)
48. Di Negara manakah istilah industry
4.0 pertama kali muncul? (Jerman)
49. Sebutkan 4 prinsip rancangan indusri
4.0?
(Interoperabilitas/kesesuaian, Transparansi informasi, Bantuan teknis,
Keputusan madiri)
50. Revolusi Industry 4.0 merupakan
revolusi yang berbasis? (system siber fisik/cyber physical system)
51. Di kota manakah kantor pusat Perserikatan
Bangsa Bangsa berada? (New York)
52. Siapa nama Sekjen PBB sekarang yang menggantikan
Ban Ki-moon? (Antonio Guteres)
53. Sebutkan negara anggota tetap Dewan
Keamanan PBB? (China, Rusia, Amerika Serikat, Prancis, Inggris) 5
negara
54. Apa kepanjangan dari UNESCO? (United
Nations Educational Scientific and
Cultural Organization)
55. Organisasi internasional yang
menaungi upaya untuk meliberalisasi perdagangan dunia adalah? (WTO/
World Trade Organization)
56. Millenium Development Goals merupakan agenda yang dirancang PBB di mulai pada tahun 2000
hingga tahun? (2015)
57. Agenda PBB yang merupakan kelanjutan
atau pengganti dari agenda Millenium
Development Goals adalah? (Sustainable Development Goals)
58. Konferensi Tingkat Tinggi yang
membahas Sustainable Development Goals
berlangsung tanggal? (c. 25 - 27 september 2015)
a.
22-24
september 2015
b.
24-26
september 2015
c.
25-27
september 2015
d.
26-28
september 2015
59. Pelaksanaan Sustainable Development Goals berlangsung sampai tahun? (2030)
60. Sebutkan 3 dimensi yang harus
seimbang dalam program Sustainable
Development Goals? (Lingkungan,
social, ekonomi)
61. Sebutkan 5 pondasi utama dalam
menjaga 3 dimensi keseimbangan program Sustainable
Development Goals? (manusia, planet, kesejaheraan, perdamaian,
dan kemitraan)
62. Ada berapa banyak tujuan dan
banyaknya capaian dalam agenda Sustainable
Development Goals? (17 tujuan dan 169 capaian)
63. Tujuan pertama dari 17 tujuan Sustainable Development Goals adalah? (No Poverty/ memberantas kemiskinan)
64. Tujuan ke-17 Sustainable Development Goals adalah? (Partnerships to achieve the Goal/kemitraan demi mencapai tujuan)
65. Untuk mendukung Sustainable Development Goals pemerintah mengeluarkan Peraturan
Presiden nomor? (a. No.59 tahun 2017)
a.
No.
59 tahun 2017
b.
No.
58 tahun 2017
c.
No.
57 tahun 2017
d.
No.
56 tahun 2017
66. Kementerian yang mempunyai tugas di
bidang perencanaan pembangunan nasional adalah? (Kementerian Bappenas)
67. Pengganti dari GBHN adalah RPJMN. Apa
kepanjangan dari RPJMN? (Rencana Pembangunan Jangka Menengah
Nasional)
Question dan answered contest
Question dan answered contest
Tidak ada komentar:
Posting Komentar